Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2017

Pengertian Selection Sort serta Contoh Implementasinya kedalam koding

Gambar
Selection sort adalah suatu metode pengurutan yang membandingkan elemen yang sekarang dengan elemen berikut sampai ke elemen yang terakhir. Jika ditemukan elemen lain yang lebih kecil dari elemen sekarang maka dicatat posisinya dan langsung ditukar. Misalkan ada data-data sebagai berikut : 5 34 32 1 Daftar bilangan diatas masih belum urut dari kecil ke besar. Kita ingin melakukan pengurutan dari yang terkecil sampai yang terbesar dari 3 data tersebut. Langkah pertama , membandingkan satu persatu sampai dengan yang terkakhir. Langkah-langkahnya sebagai berikut : Langkah pertama : Pembanding                              Posisi 5<34                                          1 5<32                                          1 5<1                                            4 Tukar data pada posisi 1 dengan data posisi 4 Hasil sementara : 1, 34,32,5 Langkah Kedua : Pembanding                              Posisi 34>32                

Pengertian Quick Sort beserta coding dalam c++

Gambar
Salah satu algoritma yang menggunakan paradigma Divide and Conquer adalah Algoritma Quick Sort. Algoritma ini mengambil salah satu elemen secara acak (biasanya dari tengah) yang disebut dengan pivot lalu menyimpan semua elemen yang lebih kecil di sebelah kiri pivot dan semua elemen yang lebih besar di sebelah kanan pivot. Hal ini dilakukan secara rekursif terhadap elemen di sebelah kiri dan kanannya sampai semua elemen sudah terurut. Ide dari algoritma ini adalah sebagai berikut: a. Pilih satu elemen secara acak sebagai pivot b. Pindahka semua elemen yang lebih kecil ke sebelah kiri pivot dan semua elemen yang lebih besar ke sebelah kanan pivot. Elemen yang nilainya sama bisa disimpan di salah satunya. c. Lakukan sort secara rekursif terhadap sub-array sebelah kiri dan kanan pivot Berikut ini implementasi Algoritma Quick Sort menggunakan C++ dengan Tool yang digunakan Code Block 8.02 -------------------------------------------------------------------------------------------

Pengertian Buble Sort beserta coding dalam c++

Gambar
Bubble sort adalah salah satu metode sorting atau mengurutkan dari data terkecil ke data terbesar ataupun dengan cara membandingkan elemen kesatu dengan elemen yang selanjutnya. Konsep pada metode bubble sort ini adalah Pada kesempatan kali ini kita akan membuat contoh program bubble sort pada bahasa c++ yaitu mengurutka nilai terbesar ke nilai terkecil. keterangan: - baris 5 -7 = adalah pendeklarasian variabel dan array yang akan digunakan dalam program - baris 10-13 = Proses inputan yang disimpan dalam array yang dilakukan dalam perulangan - baris 14-26 = Proses pengurutan antara elemen satu dengan yang lain dan apabila elemen satu lebih kecil daripada elemen berikutnya (mengurtkan besar ke kecil) maka proses pertukaran akan terjadi pada pada baris 23- 25. - baris 29-32 = Setelah pengurutan berhasil maka nilai akan dicetak/ ditampilkan pada baris ini. Maka apabila di compile maka hasilnya akan menjadi : Bagi yang ingin mencoba beri
Gambar
 Selamat datang di blog saya,pada kesempatan kali ini saya akan memposting sebuah program matriks,yaitu penjumlahan dan pengurangan matriks ( C++ ) codingnya dan hasilnya sbb; contoh socure cod : #include<stdio.h> #include<conio.h> using namespace std; int main() { int i,j; int matrikA [3][3], matrikB [3][3], matrikHasil [3][3], matrikkurang[3][3]; /*menginputkan elemen dari matriks A*/ for(i=0;i<3;i++)     {     for(j=0;j<3;j++)     {     printf("Masukkan Elemen A [%d][%d] : ",i*1,j*1);     scanf("%d",&matrikA[i][j]);     }     }     printf("n");     /*menginputkan elemen dari matriks B*/ for(i=0;i<3;i++)     {     for(j=0;j<3;j++)     {     printf("Masukkan Elemen B [%d][%d] : ",i*1,j*1);     scanf("%d",&matrikB[i][j]);     }     //operasi matrik     }     for(i=0;i<3;i++)     {     for(j=0;j<3;j++)     {     matrikHasil [i][j]=matrikA [i][j]+matrikB [i][j]; #include<stdio.h> #include&